BAHAYA MENGEJAR DUNIA, DUNIA HANYA SEMENTARA || ust. ABU HUMAIROH
* Dunia dan Akhirat sesuatu yang berbeda,
* Dunia itu main-main, senda gurau dan tidak ada faidahnya,
* Akhirat menunjukkan hakikat hidup manusia,
* وَمَا هٰذِهِ الْحَيٰوةُ الدُّنْيَآ اِلَّا لَهْوٌ وَّلَعِبٌۗ وَاِنَّ الدَّارَ الْاٰخِرَةَ لَهِيَ الْحَيَوَانُۘ لَوْ كَانُوْا يَعْلَمُوْنَ
Kehidupan dunia ini tidak lain hanyalah senda gurau dan permainan. Sesungguhnya negeri akhirat itulah kehidupan yang sebenarnya seandainya mereka mengetahui.
* Kehidupan dunia hakekatnya hanya tipuan saja,
* Tempat cemeti di Surga lebih baik dari dunia dan isinya
* Dunia lebih hina dibandingkan bangkai kambing,
* Kalau seandainya dunia ditimbang di sisi Allah setara dengan sayap se-ekor nyamuk, tentu tidak ada orang kafir yang bisa minum walaupun setetes
Komentar
Posting Komentar